Peningkatan Hasil Belajar IPAS tentang Perkembangbiakan Tumbuhan Menggunakan Media Visual

Authors

  • Martani Martani SDN 3 Simpang Teritip

DOI:

https://doi.org/10.31004/jodel.v2i1.94

Keywords:

Hasil Belajar IPAS, Perkembangbiakan Tumbuhan, Media Visual

Abstract

Peningkatan hasil belajar IPAS tentang perkembangbiakan tumbuhan menggunakan media Visual siswa kelas IV SDN 3 Simpang teritip tahun pelajaran 2023/2024. Laporan Penelitian Tindakan Kelas , Bangka Barat : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai Tujuan penelitian tindakan kelas ini adalah untuk meningkatkan prestasi belajar IPAS menggunakan media Visual pada siswa kelas I V SD Negeri 3 Kecamatan Simpang Teritip Tahun Pelajaran 2023/2024. Bentuk penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas terdiri dari dua siklus, tiap siklus terdiri dari empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Sebagai subjek penelitian adalah siswa kelas I V     SD Negeri 3 Kecamatan Simpang Teritip. Dalam pengumpulan data , metode yang dipergunakan sebagai metode pokok adalah observasi dan tes. Berdasarkan hasil penelitian penerapan pendekatan kontekstual pada kelas I V SD Negeri 3 Kecamatan Simpang Teritip, dengan jumlah siswa sebanyak 20 anak mengalami peningkatan hasil belajar yaitu sebelum tindakan hanya 48,15 % siswa belajar tuntas setelah tindakan menjadi 100%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penggunaan pendekatan kontekstual terbukti dapat meningkatkan prestasi belajar IPAS pada siswa Kelas I V SD Negeri 3 Kecamatan Simpang Teritip tahun pelajaran 2023/2024.

References

Dimyati dan Mudjiono. 2006. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta bekerjasama dengan Depdikbud.

I. G. A. K Wardani. 2007. Penelitian Tindakan Kelas. Universitas Terbuka Kartadinata Sunaryo.Bimbingan di Sekolah Dasar.CV. Maulana

Leo Sutrisno, dkk. 2007. Pengembangan Pembelajaran IPA SD. Dirjen Dikti Departemen Pendidikan Nasional.

M.Iskandar Srini.1996.Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam.Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi.

Nasution S Berbagai Pendekatan dalam Proses Belajar Mengajar.Bumi Aksara Sanjaya, Wina. 2007. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses

Pendidikan. Jakarta : Kencana.

Sarwiji Suwandi. 2008. Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dan Penulisan Karya Ilmiah. Surakarta: Panitia Sertifikasi Guru Rayon 13.

Slamet,St.Y; Suwarto. 2007.Dasar-dasar Metodologi Penelitian Kualitatif.

Surakarta: UNS Press.

Sugiyanto. 2007. Model-model Pembelajaran Inovatif. Surakarta: Panitia Sertifikasi Guru Rayon 13.

Rositawaty. (2008). Senang Belajar Ilmu Pengetahuan Alam. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan.

Nurdyansyah, N. (2018). Model Pembelajaran Berbasis Masalah Pada Pelajaran IPA Materi Komponen Ekosistem. Universitas Muhammadiyah Sidoarjo. 2.

Agung Prabowo. 2011. Media Visual. (http:// agung030492. blogspot.com/2011/06/ media-audio_14.html, Diakses tanggal 11/09/2013)

Dahlia. 2012. Penelitian Tindakan Kelas. Palu: Edukasi Mitra Grafika.

Gieone. 2011. Media Pembelajaran. http:// gieonedhana. blogspot.com /2011/01/makalah-media-visual.html (diakses pada tanggal 7 Juni 2014)

Downloads

Published

2024-01-30

How to Cite

Martani, M. (2024). Peningkatan Hasil Belajar IPAS tentang Perkembangbiakan Tumbuhan Menggunakan Media Visual. Journal of Development Education and Learning (JODEL), 2(1), 296–301. https://doi.org/10.31004/jodel.v2i1.94